shop-triptrus
Rating

Okt/19  –  Okt/22

Open Trip Derawan

Pulau Derawan, Danau Kakaban

Operator: Derawan Fisheries  

Rp 2.100.000,00 / orang

Grade: Journey
Requires good stamina and physical strength. Example: Week-long backpacking.
Quota: 4 persons (Max. 15)
Trip Done
    
Berlibur ke Kepulauan Derawan merupakan salah satu tujuan wisata yang pas buat Anda yang menyukai wisata bahari. Kepulauan Derawan merupakan salah satu surga di Indonesia yang menyajikan pemandangan bawah laut yang indah dan juga biota laut yang unik seperti Ubur-ubur di Danau Kakaban, Mantaray di Manta Point, dan Lumba-lumba dan juga masih banyak lagi yang dapat anda jumpai selain pemandangan alamnya.

Open Trip Derawan Bernama kami, Derawan Fisheries akan menambah nuansa berlibur anda karena selain paket wisata yang kami tawarkan, kamipun memiliki bonus paket dokumenter selama trip berlangsung.
Jadi selaiin foto & video kasar, kami akan membuatkan dokumenter trip selama beberapa menit.

Dengan menggunakan perlengkapan seperti, Drone DJI, Gopro, Kamera DSLR dan juga DJI Osmo membuat dokumentasi Anda selama liburan menjadi Indah dengan tema film cinematic yang dikerjakan oleh kamera dan videographer handal dan juga editor yang akan membuat Anda terkenang ketika dikemudian hari melihat kembali cinematic dokumenter film yang kami berikan.

Berlokasi di Pulau Derawan membuat Anda tidak perlu ragu lagi atas keamanan transaksi dan juga dalam hal pelayanan serta kehandalan tim kami dalam menemani Anda dalam setiap aktifitasnya.

Tunggu apa lagi, join open trip derawan bersama Derawan fisheries setiap kamis ya.

#1Traveler1Book
Mari Berbagi Buku Cerdaskan Bangsa dengan membawa minimal 1 (satu) buah buku, kemudian bagikan kepada anak-anak usia sekolah (5-15 tahun) di destinasi trip ini. Foto anak-anak itu dengan bukunya, lalu share foto tersebut ke Twitter, Facebook dan akun media sosial lainnnya yang kamu miliki dengan hashtag #1Traveler1Book.

Price Basic:
Rp 2.100.000,00 / orang

Installments:
  • Down Payment : Rp 1.000.000,00
  • Installment 2 : Rp 1.100.000,00


Price Include:
- Speedboat selama tour Pulau Derawan
- Dokumentasi
- Guide
- Tiket masuk kawasan wisata Kepulauan Derawan
- Akomodasi AC 3 malam di watervilla share 2-3 orang
- Mobil antar jemput Bandara PP

Price Exclude:
- Tiket pesawat menuju Bandara Berau (Meeting Point)
- Biaya lain yang tidak kami sebutkan di kolom fasilitas yang didapat.
- Tips Guide & Motoris Speedboat

Activities:
  • Beach Exploring
  • Island Hopping
  • Photography
  • Snorkeling


Meeting Point:
Gate Kedatangan Depan Gallery ATM Bandara Berau, 13:00 WITA

Hari 1
12.00 – 13.00 : Berkumpul di Bandara Berau
13.00 – 16.00 : Perjalanan menuju pelabuhan Tanjung Batu
16.00 – 16.30 : Menyebrang ke pulau Derawan menggunakan speedboat.
16.30 – 18.30 : Check in penginapan dan istirahat atau bisa berjalan santai mengelilingi pulau Derawan.
19.00 – 20.00 : Makan malam dan briefing trip.
20.00 – selesai: Istirahat dan acara bebas.

Hari 2
06.00 – 07.00 : Bangun, sarapan
07.00 – 08.00 : Persiapan trip
08.00 – 10.00 : Menuju pulau Maratua dan hoping island serta berfoto-foto.
10.00 – 11.00 : Menuju Goa Haji Mangku & Aktifitas Cliff Jumping
11.00 – 12.00 : Menuju Palung Kakaban dan Snorkling
12.00 – 13.00 : Makan Siang menggunakan lunch box
13.00 – 14.00 : Snorkling di Danau Kakaban
14.00 – 15.00 : Menuju dan snorkling di Coral Garden
15.00 – 16.00 : Aktifitas di penangkaran penyu di Pulau Sangalaki
16.00 – 17.00 : Hunting Mantaray di Manta Point.
17.00 – 18.00 : Kembali ke penginapan
18.00 – 19.00 : Istirahat dan bersih-bersih
19.00 – 20.00 : Makan malam
20.00 – selesai: Istirahat

Hari 3
07.00 – 09.00 : Bangun, sarapan dan persiapan trip
09.00 – 10.00 : Aktifitas snorkling di Jetti.
10.00 – 11.00 : Aktifitas snorkling di Turtle Inn
11.00 – 12.00 : Aktifitas snorkling di Mangkalasa
12.00 – 13.00 : Makan Siang menggunakan lunch box
13.00 – 14.00 : Aktifitas snorkling di Snapper
14.00 – 15.00 : Aktifitas snorkling di Spot bintang
15.00 – 17.00 : Island Hoping di Gusung Pasir Sanggalau.
17.00 – 18.00 : Kembali ke penginapan
18.00 – 19.00 : Istirahat dan bersih-bersih
19.00 – 20.00 : Makan malam
20.00 – selesai: Istirahat

Hari 4
07.00 – 08.00 : Bangun pagi dan sarapan.
08.00 – 10.00 : Persiapan check out.
10.00 – 10.30 : Menyebrang ke pulau pelabuhan Tanjung Batu menggunakan speedboat.
10.30 – 13.30 : Menuju Bandara Berau dan mampir untuk makan siang (exclude).
14.00 – selesai: Tiba di bandara Berau.

Derawan Fisheries


About Me

Lokal Agent berlokasi di Pulau Derawan sejak tahun 2009.

 
 

Operator Contact Details

Only TripTrus member can see operator contact details (Phone, E-mail, etc.).
Please Sign In or Register, it's FREE!
Terms and Conditions:
- Berangkat setiap hari Kamis-Minggu (bisa diluar jadwal/ setiap hari mininal 4 orang)
- Harga tidak berlaku untuk Lebaran, Natal & Tahun Baru.


Terms and Regulations:
- Pembatalan minimal H-14 DP dikembalikan
- DP hangus di bawah H-14 sebelum trip berlangsung
- Konfirmasikan ulang perihal DP, referensi booking tiket pesawat dan info lainnya melalui WA/Email :harap menghubungi trip operator kami.


Necessary Equipments:
- Baju ganti untuk snorkling
- Topi & Kacamata
- Sunblock


Info:
- Ambil penerbangan pergi ke Bandara Berau tiba sebelum pukul 13.00 WITA
- Untuk penerbangan pulang ambil diatas jam 14.00 WITA menuju kota asal.

Other Trip from Derawan Fisheries


Des/29

Open Trip Derawan - Special Tahun Baru 2018 Open Trip Derawan - Special Tahun Baru 2018
Rp 2.450.000,00/orang
Grade : Journey Requires good stamina and physical strength. Example: Week-long backpacking.

Okt/26

Open Trip Derawan Open Trip Derawan
Rp 2.100.000,00/orang
Grade : Journey Requires good stamina and physical strength. Example: Week-long backpacking.

Okt/12

Open Trip Derawan Open Trip Derawan
Rp 2.100.000,00/orang
Grade : Journey Requires good stamina and physical strength. Example: Week-long backpacking.

Comment

Discussion »

No topic yet
ButikTrip.com
remen-vintagephotography
×

...